Senin, 27 Agustus 2018

Menembus 120

Ia bertemu kamu di dalam majalah usang yang tertinggal di kedai

sebulan kemudian ia nikahimu.

Lalu kalian bercerai.
dan ia menikahi bayanganmu selama-lamanya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar